Journals
-
Al Madjid : jurnal Pendidikan Islam
Al Madjid : jurnal Pendidikan Islam adalah jurnal yang diterbitkan oleh STIT Sunan Giri Trenggalek. Fokus kajian jurnal ini adalah hasil penelitian kepustakaan (library research) atau penelitian lapangan (field research) tentang analisis permasalahan mengenai pendidikan Islam klasik dan kontemporer di Indonesia dan di luar negeri, serta berbagai kajian tentang isu – isu pendidikan Islam yang berasal dari peneliti, akademisi, dan praktisi pendidikan. Tulisan dalam jurnal ini diterbitkan sebanyak dua kali dalam setahun (April dan Oktober).
Indexed by: -
Al Irfan : Jurnal Ilmu Pendidikan dan Penelitian
Al Irfan : Jurnal Ilmu Pendidikan dan Penelitian, is a peer-reviewed, open-access academic journal that encompasses a diverse range of disciplines. The primary objective of the journal is to disseminate high-quality research within the fields of education and social sciences, concentrating on both theoretical and scientific research. The journal's scope comprises contemporary issues and trends related to teaching and learning, educational curricula, teaching methodologies and policies, teacher education, teacher training, and various themes pertinent to education and social sciences. Furthermore, it encourages multidisciplinary research that integrates various fields, including social sciences, linguistics, science, technology, and associated disciplines.
The journal welcomes the submission of original research articles, literature reviews, case studies, and other relevant academic contributions. Each submitted manuscript will be subjected to a double-blind review process to maintain the quality and integrity of the published works. As such, this journal serves as a critical platform for disseminating innovative research that plays a significant role in advancing knowledge and education on both national and international scales. The journal is published twice a year in April and October by the Department of PGMI (Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah) at the Faculty of Tarbiyah, STIT Sunan Giri Trenggalek, East Java, Indonesia.
Indexed by: -
PANGARSA : Jurnal Pengembangan Penelitian dan Pengabdian Masyarakat
- Journal Title : PANGARSA : Jurnal Pengembangan Penelitian dan Pengabdian Masyarakat
- Initials : PANGARSA
- Frequency : Desember dan Juni
- Online ISSN : 3089-6347
- Editor in Chief : Dr. M. Triono Al Fata, M.Pd.I
- DOI : XX.XXXXX
- Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat STIT Sunan Giri Trenggalek
PANGARSA : Jurnal Pengembangan Penelitian dan Pengabdian Masyarakat, Menyambut baik kiriman yang memberikan wawasan tentang pengembangan ilmu pengetahuan dan solusi yang bermanfaat bagi umat melalui penelitian dan pengabdian kepada masyarakat. Jurnal ini bertujuan untuk menjadi penuntun (pangarsa) yang memberikan arah dan pencerahan bagi perkembangan masyarakat, sesuai dengan nilai-nilai Islam, serta berfokus pada pemberdayaan umat, pengembangan ilmu, dan keadilan sosial. Dengan pendekatan yang aplikatif, berharap bisa memberikan kontribusi nyata dalam menciptakan perubahan positif dalam masyarakat. Artikel bisa ditulis dalam bahasa Inggris atau bahasa Indonesia.
Indexed by: -
Al Ifkar : Jurnal Pengembangan Ilmu Keislaman
- Journal Title : Al Ifkar : Jurnal Pengembangan Ilmu Keislaman
- Initials : Al Ifkar
- Frequency : Maret dan September
- Print ISSN : XXXX-XXXX
- Online ISSN : XXXX-XXXX
- Editor in Chief : Dr. Zaenal Arifin, SHI., MSI
- DOI : XX.XXXXX
- Publisher : Insitusi STIT Sunan Giri Trenggalek
Al Ifkar : Jurnal Pengembangan Ilmu Keislaman merupakan jurnal multidisiplin ilmu keislaman yang yang menyajikan berbagai karya ilmiah para peneliti dan akademisi. Pendekatan studi dapat dilakukan dari berbagai disiplin ilmu keislaman, seperti: Pendidikan Islam, Manajemen Islam, Tafsir, Fikih, Filsafat Islam, Ekonomi Islam maupun isu-isu islam kontemporer lainnya. Jurnal ini berusaha mempublikasikan pemikiran pengembangan kazanah keilmuan islam yang berbasis research sehingga mampu mendorong tradisi berpikir ilmiah yang logis, empiris dan sistematis di kalangan muslim secara global. Selain itu, jurnal ini didedikasikan untuk menguatkan diskusi studi interdisipliner tentang keilmuan islam yang akan dijadikan rujukan dalam pengambilan berbagai kebijakan yang didasarkan pada pertimbangan yang komprehensif. Artikel bisa ditulis dalam bahasa Inggris, bahasa Arab atau bahasa Indonesia.
Indexed by: